Article Detail

KUNJUNGAN MAHASISWA AIESEC-UI

Senin 11 Agustus 2014
AIESEC adalah organisasi internasional untuk para pemuda yang membantu mengembangkan potensi kepemimpinan mereka. AIESEC merupakan organisasi terbesar di dunia. Organisasi yang berfokus pada pengembangan kepemimpinan para pemuda dan mempunyai kesempatan untuk berpartisipasi dalamExchange International. AIESEC juga berfokus pada pengembangan kepemimpinan, pengalaman kepemimpinan, hingga partisipasi di Global Learning Environment. Dalam kunjungan ke Indonesia SMP Tarakanita 5 di kunjungi oleh AIESEC.
Dalam kunjungantersebut siswa- siswi berkesempatan mendengarkan pemaparan peserta dari berbagai negara diantaranya dari Vietnam, Korea Selatan, China, Polandia dan Pakistan. Para peseserta AIESEC
menjelaskan letak geografis, ibukota negara, adat dan tradisi mereka serta makanan khas dari negara masing-masing. Siswa-siswi menanyakan tentang adat-istiadat, makanan tradisional serta kondisi negara. Jakarta Environment Care Project is a Project Based on Exchange (PBox) oleh Mahasiswa UI merupakan organisasi pemuda yang peduli terhadap krisis air, Pengolahan sampah dan kelestarian hutan Mangrove.
Comments
  • there are no comments yet
Leave a comment